BERITA MUBA sangat berterima kasih apabila Anda memberikan suatu bentuk apresiasi dalam bentuk kritik, saran, komentar ataupun tulisan dan opini karena hal tersebut akan sangat membantu untuk pembanggunan MUBA di masa mendatang. Kirim Tulisan/Opini ke asahnet@gmail.com atau asahinternet@yahoo.com

Friday, June 1, 2007

Babattoman Miliki SMKN

Warga Kecamatan Babattoman Muba kini dapat menyekolahkan anak-anaknya di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) Babattoman terletak di Desa Ulak Paceh.

Peresmian sekaligus pelepasan perdana siswa kelas III SMKN 1 yang berbasis teknologi dan industri ini dilakukan oleh Asisten I Drs H Agus Yudiantoro, MSi. Kepsek SMKN 1 Babattoman, Drs Aliyas mengatakan, sebelumnya SMKN 1 Babattoman terdiri dari ruang Tata Usaha ini prasarananya bergabung dengan SMPN 1 Ulak Paceh dan masih membutuhkan perlengkapan berupa laboratorium, komputer, dan pembangunan pagar sekolah.

Sumber: Sripo

No comments:

Ingin mendapatkan berita secara cepat? Silahkan anda masukkan kata kunci pencarian untuk mencari artikel yang anda cari di Berita Muba ini: